Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Praktek Kerja Lapangan PLTGU INDONESIA POWER PEMARON

Melepas pelindung kabel R.S.T di panel 52f Pemasangan heater blower di main trafo GI Pemasangan raychem di kabel R.S.T panel 52f Selasa 17 Mei 2022 merupakan Minggu ke 14 saya melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di PLTGU Indonesia Power Pemaron, diminggu ke-14 ini masih dengan kegiatan sebelumnya yaitu memperbaiki kabel konektor yang terhubung ke generator ,pada Minggu ini kegiatan perbaikan yang dilakukan hampir 50 %,banyak personil yang dibutuhkan dari ubhar (Pemeliharaan)PT Indonesia power ,Helper dari Pesanggaran dan Gilimanuk hingga cs ( cleaning servis) dibutuhkan dalam proses perbaikan unit tersebut. Selasa 17 Mei 2022 menggerinda pelat flexibel generator G1, selanjutnya Memasang heater blower di main trafo GI bersama Helper  Rabu 18 Mei 2022 Memasang kabel elastisitas yang sudah diganti dengan yang baru, menyambung atau menghubungkan denga pelat flexibel yang terhubung langsung dengan panel kontrol, selanjutnya melanjutkan Memasang heater blower di main trafo sebagai penger...

Praktek Kerja Lapangan PLTGU INDONESIA POWER PEMARON

Memasang papan Pertinak di G1 Memotong pelat penutup di connector G1 Panel auto controller                 Senin 23 Mei 2022 merupakan Minggu ke-15 yang juga Minggu terakhir saya melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di PLTGU Indonesia Power Pemaron,sesuai dengan kontrak yang sudah disetujui, diminggu ke-15 ini kegiatan perbaikan sambungan connector ke generator berjalan dengan lancar ,dari pengujian start di mesin G2 ,dan selanjutnya ke mesin G1 yang sudah beroperasi dengan baik ,dan sudah banyak sekali ilmu dan pengalaman yang sudah saya dapatkan selama saya PKL di PLTGU Indonesia Power Pemaron ini sekaligus rasa kekeluargaan yang ada di PLTGU unit Pemaron ini. Senin 23 Mei 2022 melakukan pembongkaran pasar pelat flexibel conector di generator G1 untuk di bersihkan selanjutnya Membersihkan pelat flexibel conector G1 dengan gerinda brush,dan Memotong pelat penutup jalur kabel conector di generator g1 yang akan di ganti dengan pertinax Selasa 24 Mei...

Praktek Kerja Lapangan PLTGU INDONESIA POWER PEMARON

Safety briefing Melepas kabel elastisitas connector generator Pemasangan gronding di trafo              Senin 9 Mei 2022 merupakan Minggu ke-13 saya melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di unit PLTGU Pemaron,diminggu ke-13 ini saya melaksanakan PKL seperti biasanya,pada Minggu ini banyak job yang saya lakukan ,dikarenakan ada kerusakan pada sistem connector yang terhubung ke generator sehingga sampai saat ini unit mesin PLTGU pemaron dalam keadaan pemeliharaan . Senin 9 Mei 2022 saya seperti biasanya Melakukan monitoring continue inverter operasional PLTS PLTGU pemaron pada logsheet( mengecek tegangan dan arus daya setiap selang waktu 2 jam) selanjutnya membuat pelindung untuk proteksi trafo Temperatur oil dikarenakan temperatur yang ada di main trafo mengalami kerusakan karena cuaca dan tidak di rawat Selasa 10 Mei 2022 saya dan Helper melepaskan kabel elastisitas connector yang terhubung ke generator ,karena mengalami kerusakan yang disebabkan ...

Praktek Kerja Lapangan PLTGU INDONESIA POWER PEMARON

Membongkar motor filter air Pemeliharaan di Cooling water G2 Pemeliharaan di motor control center (MCC)              Senin 25 April 2022 merupakan Minggu ke-11 saya melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di unit PLTGU Pemaron,di Minggu ke-11 ini saya melaksanakan PKL seperti mana biasanya, sesuai tugas atau arahan yang di berikan ,banyak ilmu yang sudah saya dapatkan selama melaksanakan PKL di unit PLTGU Pemaron. Senin 25 April 2022 saya seperti biasanya Melakukan monitoring continue inverter operasional PLTS PLTGU pemaron pada logsheet( mengecek tegangan dan arus daya setiap selang waktu 2 jam),hanya 1 job yang ada di hari pertama di Minggu ke-11 Selasa 26 April 2022 melakukan pemeliharaan (PM) di MCC(motor control center) di bagian fungsi cooling down, Selanjutnya di lube oil pump dan Lux lube oil pump,membersihkan dan mengamplas contactor dengan amplas 600 dan menggunakan contact cleaner. Rabu 27 April 2022 Melakukan monitoring continue inverter ...